Cara Membuat soto daging tidaklah serumit yang anda bayangkan,anda bisa mendapatkan Resep Soto Daging yang mudah lezat dan praktis, Mari kita coba….
Siapkan bahan berikut ini :
1. 700 grm Daging sapi segar, potong sesuai selera.
2. 1 ruas beras,Lengkuas, memarkan.
3. 3 Daun salam
4. 1 batang Serai, memarkan.
5. 2 Daun jeruk
6. 1 Liter air
7. 1 ruas Lengkuas, kupas dan memarkan.
8. 4 siung Bawang putih, haluskan
9. 1 ruas jahe memarkan
11.8 butir Kemiri, sangrai dan haluskan
12. kunyit haluskan.
13. Minyak. Bahan Lainnya :
1. kecap
2. bawang goreng.
3. jeruk nipis.
Cara membuat :
1. Rebus daging,tambahkan lengkuas, jahe, daun salam, daun serai, daun jeruk, hingga lunak, saring dan sisihkan.
2. Panaskan minyak tumis bawang putih halus, kunyit, dan kemiri, tambahkan air saringan daging tadi, tunggu hingga mendidih
3. Masukkan daging, masak sebentar saja.
4. angkat soto. dan sajikan dengan bawang goreng. Jeruk dan pelengkap lainnya.
Diatas adalah Cara Membuat SoTo Daging beserta Resep Soto Daging, Selamat Mencoba.
0 komentar:
Posting Komentar